
Inovator: Adhita Sri Prabakusuma
Inovasi
- Mampu menghasilkan pellet ikan dengan kualitas tinggi (28-32% ) protein dan dengan harga terjangkau.
- Proses terintegrasi untuk menghasilkan pellet.
- Automatic feeder
- Boiler yang terintegrasi, penguapan tinggi (hot steam) untuk membunuh bakteri dan membentuk pellet dalam satu proses.
- Pendingin yang terintegrasi dengan kipas pembuangan (exhausted fan) dan alat pengering
- Pemotong pellet yang terintegrasi.
Dampak
- Pellet ikan dengan harga terjangkau dan berkualitas tinggi untuk penambak kecil
- Meningkat produktivitas penambak ikan
Spesifikasi
Kapasitas produksi: 50-60 kg per jam
Status Inkubasi: Penyempurnaan prototype untuk skala produksi
Periode inkubasi : April 2014 – April 2016